Berita PKS Sumsel

Husnul Anam Tolak Kenaikan Harga BBM di Rapat Paripurna DPRD Ogan Ilir

Indralaya – Anggota DPRD Kabupaten Ogan Ilir dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Husnul Anam menyampaikan sikap menolak kenaikan harga BBM di sidang Paripurna XIII DPRD Kabupaten Ogan Ilir Tahun Sidang 2022, Rabu (07/09/2022). Husnul Anam menyampaikan kenaikan harga BBM ditengah ekonomi rakyat yang belum pulih pasca Pandemi Covid-19 akan sangat memberatkan dan bahkan cenderung akan […]